
Resep Sambal Urap Tempe Daun Jeruk Ala Dapur Rumah
Bahan-bahan: 4 iris tempe goreng 5 sendok makan kelapa parut, kukus 6 buah cabe rawit merah (jumlah sesuai selera) 5 buah cabe keriting merah (jumlah sesuai selera) 3 siung bawang putih 1 cm kencur 1-2 lembar daun jeruk, iris tipis Daun kemangi (boleh ditambahkan) Secukupnya garam Secukupnya penyedap/kaldu instan/ kaldu jamur(saya: tidak pakai) 1 sendok…